Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI NATUNA
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Penyidik Atas Kuasa PU Terdakwa Status Perkara
1/Pid.C/2021/PN Ran ALDY ADMIRAL, S.E, M.H. RAFNI R Minutasi
Tanggal Pendaftaran Jumat, 19 Mar. 2021
Klasifikasi Perkara Pelanggaran
Nomor Perkara 1/Pid.C/2021/PN Ran
Tanggal Surat Pelimpahan Jumat, 19 Mar. 2021
Nomor Surat Pelimpahan 001/Tipiring/III/DTKT-4/2021
Penyidik Atas Kuasa PU
NoNama
1ALDY ADMIRAL, S.E, M.H.
Terdakwa
NoNamaPenahanan
1RAFNI R[Penahanan]
Penasihat Hukum Terdakwa
Anak Korban
Dakwaan

Bahwa pada hari Senin tanggal 3 Agustus 2020 sekira pukul 16.00 WIB di Proyek Jalan SP II Kecamatan Siantan (Multilayers) di Kabupaten Kepulauan Anambas, yang dilakukan olh Tersangka Rafni R dengan Jabatan Direktur dengan cara tidak melaporkan Kecelakaan Kerja yang terjadi ditempat kerja pada Pengawasan Ketenagakerjaan Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Kepulauan Riau, melanggar pasal 11 Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1970 tentang Keselamatan Kerja Jo Pasal 2 Peraturan Menteri Tenaga Kerja Nomor : 03/MEN/1998 tentang Tata Cara Pelaporan dan Pemeriksaan Kecelakaan.

Pihak Dipublikasikan Ya